Wednesday, July 25, 2012

Fenomena Ariel sama seperti Koruptor di Masyarakat (Sebuah Cermin Untuk Kita)

Sambutan fans Ariel pada saat pembebasan beliau dari rutan menjadi fenomena yang disorot publik. Kecaman terbentuk dengan mendasarkan diri pada kualitas tindakan yang dilakukan Ariel dan sudah mendapatkan peneguhan vonis bersalah dari hakim. Ariel yang dinyatakan bersalah tidak menyurutkan rasa kekaguman masyarakat yang menjadi fans-nya. Kekaguman ini tidak terpengaruh oleh pandangan hakim atau masyarakat lainnya yang tidak setuju dengan perilaku Ariel. Alih-alih mereka menjauhi dan ikut mengecam Ariel, mereka berduyun-duyun menyambut dan membuat 'upacara' penyambutan. Mereka senang dengan 'kehadiran' Ariel dari ketidakbebasannya selama ini.

Tulisan ini tidak ingin mengupas lebih jauh tentang Ariel, fans-nya atau pembebasan bersyaratnya Ariel. Melainkan mencoba menjadikan pembebasan Ariel sebagai fenomena yang berguna untuk membandingkan sikap masyarakat kita terhadap koruptor. Perbandingan ini dilakukan dengan titik pijak bahwa Ariel dan koruptor merupakan individu yang sudah divonis bersalah oleh hakim. Koruptor adalah pelaku kejahatan kerah putih (white collar crime), dimana pelakunya hanya bisa dilakukan oleh individu dengan jabatan/kedudukan dan tingkat pendidikan tertentu. Vonis bersalah koruptor dan kebebasan dari menjalani proses hukum oleh koruptor tidak menyurutkan langkah masyarakat untuk mengagumi koruptor tersebut.
Koruptor tetap bisa terpilih sebagai kepala daerah atau anggota legislatif. Mereka juga tetap mendapatkan penghormatan masyarakat ketika kembali ke lingkungan (asal) mereka. Individu yang sudah divonis korupsi masih mendapatkan tempat di 'kelas sosial' tertentu sehingga mereka 'pantas' mendapatkan 'keistimewaan' di tengah masyarakat. Koruptor masih disanjung ketika hendak maju ke pemilu atau pilkada. Mereka didorong untuk maju, dan didukung penggalangan massa pendukungnya. Fenomena ini seolah menunjukkan amnesia publik atas vonis bersalah yang dihujamkan kepada perbuatan koruptor.


Tulisan lengkapnya dapat dibaca di Kompasiana

21 comments:

  1. The style of blog presentation is very attractive and mind blowing , I like it .
    Acer Notebook Computers

    ReplyDelete
  2. Hello,
    I like Your Article. Really I like this post because this is very interesting post for me.

    Regards,
    Health Fitness Exercise

    ReplyDelete
  3. Seperti orang tua pada anaknya, seburuk apapun salah anaknya orang tua pasti akan memaafkan

    Pijat Panggilan Jakarta
    Pijat Panggilan Jakarta
    percetakan murah

    ReplyDelete
  4. Thanks for your writing. It's very helpful for us.

    Search cheap flights and hotels from 1000s of sites instantly for free and find the cheapest plane tickets and hotel rooms while saving up to 60%. Compare all the options and book directly, instantly and securely. Receive your booking confirmation immediately.

    https://findmeticket.com

    Online Ticket

    ReplyDelete
  5. COVID-19 has affected all kinds of competition, with the hope that it will be solved soon, here, and throughout the planet we want everyone to heal and return to normal cinecalidad

    ReplyDelete
  6. Very Intersting post.Keep sharing such type of post.

    Artificial intelligence training in pune

    ReplyDelete
  7. A fantabulous post this has been. Never seen this kind of useful post. I am grateful to you and expect more number of posts like these. Thank you very much

    My web site - 부산오피

    ReplyDelete
  8. I would appreciate you that you pick up an important topic to write a thoroughly informative post on. I hope that you never stop and keep posting such valuable content.
    스포츠토토

    ReplyDelete
  9. Also great blog here with all of the valuable information you have. Keep up the good work you are doing here.
    Cargo Services Dubai to Pakistan
    Glass Works in Dubai

    ReplyDelete
  10. Thanks for Sharing Good Information. Very Well Written by the Author.

    Check for Digital Marketing Services & Freelancer

    ReplyDelete
  11. Elderacre products Available at www.tan45.in

    ReplyDelete
  12. Thanks for Sharing Good Information. Very Well Written by the Author. Check for activecampaign integration extension with zoho CRM
    ActiveCampaign Connect for Zoho CRM

    ReplyDelete
  13. Very Infromative Blog!
    Do you want to learn Wordpress Traning in Hyderabad you can reach us for best training.

    ReplyDelete
  14. europe.google.com/url?q=https/lyricstock.in/





    ReplyDelete
  15. europe.google.com/url?q=https://lyricstock.in/

    ReplyDelete